Publik prihatin korupsi masih juga terjadi di pusat dan daerah. Deretan berita media massa setiap hari tak pernah lepas dari isu korupsi, padahal sudah lama Indonesia memerangi tindak korupsi, karena mempunyai Komisi Pemberantasan Korupsi yang amat populer dengan singkatan KPK dan aktif memberangus korupsi.
Pembangunan infrastruktur daerah di Kota Bandar Lampung tiap tahunnya terus meningkat, mulai dari jalan dan jembatan hingga bangunan gedung milik pemerintahan.
PT ASDP Cabang Bakauheni mencatat sebanyak 440 ribu lebih pelaku perjalanan dari pulau Jawa menyeberang ke pulau Sumatera pada arus mudik Lebaran lalu. Sebagian besar pemudik dari pulau Jawa sudah masuk pulau Sumatera, sebelum larangan mudik resmi diberlakukan pada tanggal 6-17 Mei 2021.
Film pendek Indonesia yang berjudul Tilik sempat menyedot perhatian publik beberapa tahun lalu. Film yang didanai oleh Dinas Kebudayaan Provinsi Yogyakarta ini ramai dibicarakan lantaran karakter dan nyinyiran Bu Tejo.
Tahapan persidangan perkara mantan Bupati Lampung Tengah Mustafa masih masih terus berlangsung di Pengadilan Tipikor Tanjungkarang. Tiap sidang selalu memunculkan fakta-fakta baru yang menarik untuk diikuti.
Di masa pandemi Covid-19 saat ini, aksi kriminalitas ada kecenderungan meningkat. Setiap hari masyarakat disuguhkan informasi aksi kriminalitas baik melalui media cetak, media online, media sosial (Medsos) maupun televisi. Kondisi ekonomi yang semakin terpuruk, diduga melatarbelakangi maraknya aksi kriminal di tengah-tengah masyarakat. Apalagi aksi pencurian kendaraan bermotor, hampir setiap hari terjadi.