Sayap Partai Gerindra PPIR Gencar Bangun Koordinasi Pemenangan Prabowo
Kupastuntas.co, Pesawaran - Sayap Partai Gerindra, Purnawirawan Pejuang Indonesia Raya (PPIR) melaksanakan pertemuan dengan Para Ka Korcam se-Korda Pesawaran di Posko Pemenangan Prabowo Subianto Kecamatan Gedung Tataan Kabupaten Pesawaran, pada Kamis (14/9/2023) pukul 10.00-12.00.
Acara dihadiri yang oleh perwakilan 10 Ka Korcam dan sekretaris Korcam, Tokoh Agama dan Tokoh masyarakat di sekitar Posko.
Kolonel Pur Arwandi S. IP M. Si selaku Ketua Kordinator Wilayah Lampung Purnawirawan Pejuang Indonesia Raya(PPIR) dalam arahan yang menyampaikan dua poin penting.
Pertama, agar semua sayap Partai harus bekerja keras untuk memenangkan Prabowo Subianto menjadi Presiden tahun 2024 terutama PPIR.
"Kedua, kata dia, agar para Ka Korcam tetap semangat untuk berjuang, mudah mudahan perjuangan kita ini membawa hasil yang maksimal," kata dia.
Mayor Pur Isman Husen selaku Sekretaris Korwil PPIR Lampung menambahkan, program yang akan di laksanakan oleh Prabowo Subianto apabila mendapat mandat dari rakyat.
"Bapak Prabowo Subianto adalah sosok yang pantas untuk menjadi Presiden Republik Indonesia tahun 2024-2029 untuk mensejahterakan rakyat Indonesia," terangnya. (*)
Berita Lainnya
-
Edarkan 405 Butir Obat Penenang, Anak Punk di Bandar Lampung Ditangkap Usai Nyabu
Senin, 02 Desember 2024 -
Kasus Oknum Brimob Polda Lampung Setubuhi Anak di Bawah Umur, Pengamat: Tidak Bisa Cabut Laporan Meski Damai
Senin, 02 Desember 2024 -
Pembacaan Putusan Terdakwa Warnidatul Kurir Sabu 1 Kg Asal Aceh Ditunda
Senin, 02 Desember 2024 -
Prodi Akuntansi Syariah FEBI UIN Raden Intan Lampung Raih Akreditasi Unggul
Senin, 02 Desember 2024