• Minggu, 13 Juli 2025

BERITA FOTO : Ratusan Mahasiswa Metro Lampung Gelar Aksi di Tugu Pena

Rabu, 13 April 2022
1.3k

Ratusan mahasiswa dari berbagai organisasi yang tergabung dalam aliansi Cipayung Plus menggelar aksi demonstrasi dan telah menduduki lingkar Tugu Pena Kota Metro, Provinsi Lampung, Rabu (13/4/2022).