KUPAS TV : Banyak Kelonggaran PPKM Level 4, Satgas Bandar Lampung Perketat Pengawasan
Sabtu, 28 Agustus 2021 - 16.12 WIB
54
Kupastuntas.co, Bandar Lampung - Peraturan dari Perpanjangan PPKM Level 4 yang semakin longgar, membuat Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 makin gencar meningkatkan pengawasan.
Pada Apel Pengarahan Walikota kepada Satgas Percepatan Penanganan Covid-19 sore ini (27/8/2021), Walikota Bandar Lampung, Eva Dwiana menyampaikan, dirinya meminta agar Satgas bisa berpencar ke semua lokasi di Bandar Lampung. (*)
Kupas TV Lainnya
-
Video KUPAS TV : DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Penyampaian Pidato Sambutan Walikota Metro Masa Jabatan 2025-2030
Selasa, 11 Maret 2025 -
KUPAS TV : Komplotan Garong Sumsel Jarah Rumah di Bandar Lampung
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Gudang BBM Diduga Ilegal Meledak, 3 Mobil Hangus
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Terpidana Alay Bayar Denda Rp500 Juta Perkara Korupsi APBD Lamtim
Jumat, 20 September 2024