KUPAS TV : Kebakaran Saat Mengisi Bensin, Dua Orang Alami Luka Bakar
Senin, 05 April 2021 - 15.53 WIB
36
Lampung
Selatan - Sebuah kios bensin di tepi Jalan Lintas Sumatera Desa Rangai
Tritunggal, Kecamatan Katibung, Lampung Selatan, ludes terbakar. Peristiwa ini
terjadi pada Minggu malam sekira 20.40 WIB. Akibat peristiwa ini, dua orang
menalami luka bakar dan harus dilarikan ke puskesmas setempat. Dua korban
kebakaran yakni Herber Manulang (50 tahun) mengalami luka bakar pada bagian
kaki kanan dan kiri. (*)
Kupas TV Lainnya
-
Video KUPAS TV : DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Penyampaian Pidato Sambutan Walikota Metro Masa Jabatan 2025-2030
Selasa, 11 Maret 2025 -
KUPAS TV : Komplotan Garong Sumsel Jarah Rumah di Bandar Lampung
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Gudang BBM Diduga Ilegal Meledak, 3 Mobil Hangus
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Terpidana Alay Bayar Denda Rp500 Juta Perkara Korupsi APBD Lamtim
Jumat, 20 September 2024