Positif Covid-19 Lampura Tambah Tiga Kasus
Sabtu, 06 Maret 2021 - 19.38 WIB
60

Foto: Doc/Kupastuntas.co
Kupastuntas.co, Lampung Utara - Kasus terkonfimasi Covid-19 di Kabupaten Lampung Utara (Lampura) kembali bertambah 3 kasus. Dari penambahan kasus tersebut, kini total akumulasi positif Covid-19 Lampura mencapai 1.060 kasus, Sabtu (6/3/2021).
Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinkes Kabupaten Lampura, dr. Dian Mauli, M.H mengatakan, 3 kasus tersebut merupakan kasus baru dan bukan hasil tracing.
"Dengan terusnya bertambah kasus positif Covi-29 di Lampura ini, mungkin pemicunya adalah rendahnya tingkat kesadaraan masyarakat untuk mematuhi prokes," kata Dian.
Dian juga merinci penambahan kasus barutersebut diantaranya:
S, warga Desa Talang Jali. Kini sedang dirawat di RS Handayani Kotabumi
S, asal Penagan Ratu dan YM warga Tanjung Aman. Keduanya sedang menjalani isolasi di rumah masing-masing. (*)
Video KUPAS TV : ALASAN SERING BERMANJA, SEORANG ANAK DICABULI AYAH TIRINYA
Berita Lainnya
-
Kasus Dugaan Korupsi Renovasi RSUD Ryacudu, Giliran Kadis Kesehatan Lampura Diperiksa
Rabu, 16 April 2025 -
Sekda Meradang 80 Unit Randis Pemkab Lampura Tak Bayar Pajak Dan Didominasi Dinkes, Ini Rinciannya
Jumat, 11 April 2025 -
Usut Dugaan Korupsi Renovasi RSUD Ryacudu 2,1 Miliar Lebih, Direktur dan Anggota DPRD Lampura Diperiksa
Kamis, 10 April 2025 -
SPKLU PLN di Lampung Utara Siap Layani Pengguna Kendaraan Listrik, Begini Kata Pemudik!
Kamis, 03 April 2025