JENAZAH KORBAN PESAWAT SRIWIJAYA DIMAKAMKAN TEPAT DI SEBELAH MAKAM ANAKNYA..
Senin, 18 Januari 2021 - 15.23 WIB
63
TULANG BAWANG BARAT, kupastuntas.co - Isak tangis dari keluarga dan kerabat mengiringi pemakaman jenazah Pipit Piyono, salah satu korban jatuhnya pesawat Sriwijaya SJ-182. Jenazah korban yang tiba di rumah duka di Desa Toto Makmur, Kecamatan Batu Putih, Tulangbawang Barat langsung dikebumikan oleh para keluarga dan warga setempat.(*)
Kupas TV Lainnya
-
Video KUPAS TV : DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Penyampaian Pidato Sambutan Walikota Metro Masa Jabatan 2025-2030
Selasa, 11 Maret 2025 -
KUPAS TV : Komplotan Garong Sumsel Jarah Rumah di Bandar Lampung
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Gudang BBM Diduga Ilegal Meledak, 3 Mobil Hangus
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Terpidana Alay Bayar Denda Rp500 Juta Perkara Korupsi APBD Lamtim
Jumat, 20 September 2024