Komandan Korps Marinir Tinjau Ketahanan Pangan Marinir di Lampung
Kamis, 03 Desember 2020 - 12.46 WIB
116
Kupastuntas.co, Pesawaran - Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen TNI (Mar) Suhartono, menyebutkan bahwa program ketahanan pangan Brigade Infanteri (Brigif) 4 Mar/BS Lampung telah menjadi percontohan bagi Brigif lainya.
Hal itu diungkapkan Dankormar ketika melaksanakan kunjungan kerja di markas komando Brigif 4 Mar/BS, Piabung, Kabupaten Pesawaran, Sabtu (28/11/20).
Kunjungannya kali ini, didampingi Danbrigif 4 Marinir/BS Lampung, Kolonel Mar. Nawawi. untuk meninjau langsung program ketahanan pangan di jajaran Brigif 4 Mar/BS. Seperti peninjauan Keramba Jaring Apung (KJA), kolam bioflog, program ketahanan pangan bidang pertanian dan perkebunan Yonif 9 Marinir serta program ketahanan pangan peternakan Yonif 7 Marinir.(*)
Kupas TV Lainnya
-
Video KUPAS TV : DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Penyampaian Pidato Sambutan Walikota Metro Masa Jabatan 2025-2030
Selasa, 11 Maret 2025 -
KUPAS TV : Komplotan Garong Sumsel Jarah Rumah di Bandar Lampung
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Gudang BBM Diduga Ilegal Meledak, 3 Mobil Hangus
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Terpidana Alay Bayar Denda Rp500 Juta Perkara Korupsi APBD Lamtim
Jumat, 20 September 2024