CEGAH PAHAM RADIKAL, PARA GURU HARUS MENGGALAKKAN KEARIFAN LOKAL DAN KEBERAGAMAN, PART 3
Senin, 30 November 2020 - 14.30 WIB
58
Bandar Lampung - Perempuan dinilai sangat mudah digunakan sebagai martil untuk melakukan aksi terorisme. Loyalitas dan ketaatan pada jati diri perempuan diprediksi mejadi salah satu penyebab mudahnya perempuan dijadikan martil.
ekretaris Forum Koordinasi Penanggulangan Teroris (FKPT) Lampung, Ir. Herdaus mengatakan, sebenarnya ada beberapa faktor yang menyebabkan kaum perempuan sangat mudah mau bergabung dengan kelompok radikal tersebut. Namun, kata dia faktor utamanya adalah faktor ideologi.(*)
Kupas TV Lainnya
-
Video KUPAS TV : DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Penyampaian Pidato Sambutan Walikota Metro Masa Jabatan 2025-2030
Selasa, 11 Maret 2025 -
KUPAS TV : Komplotan Garong Sumsel Jarah Rumah di Bandar Lampung
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Gudang BBM Diduga Ilegal Meledak, 3 Mobil Hangus
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Terpidana Alay Bayar Denda Rp500 Juta Perkara Korupsi APBD Lamtim
Jumat, 20 September 2024