• Senin, 17 Maret 2025

Tidak Percaya Virus Corona, Puluhan Warga Tanggamus Menolak Dirapid dan Swab Tes

Sabtu, 07 November 2020 - 10.59 WIB
67

TANGGAMUS, kupastuntas.co - Puluhan warga Pekon Kalimiring, Kecamatan Kotaagung Barat, Kabupaten Tanggamus menolak upaya rapid tes dan swab tes oleh tim medis dan Satgas Covid-19 Kecamatan Kotaagung Barat. Padahal puluhan warga ini merupakan kontak erat dengan lima pasien positif Covid-19 di daerah tersebut.(*)

Editor :