Kapolres dan Dandim Hadiri Bincang Santai PWI Lamsel
Kapolres AKBP Zaky Alkazar Nasution, S.H, S.IK, M.H, dan Komandan Komando Distrik Meliter (Dandim) 0421/Lamsel, Letkol Inf Enrico Styo Nugroho, S.Sos, M.Tr (Han), saat hadiri bincang santai PWI Lampung Selatan, Jumat (23/10/2020). Foto: Edu/Kupastuntas.co
Kupastuntas.co, Lampung Selatan - Program kerja bincang santai PWI Lampung Selatan hadirkan Kapolres AKBP Zaky Alkazar Nasution, S.H, S.IK, M.H, dan Komandan Komando Distrik Meliter (Dandim) 0421/Lamsel, Letkol Inf Enrico Styo Nugroho, S.Sos, M.Tr (Han), Jumat (23/10/2020).
Damdin Enrico Styo Nugroho, membawahi dua wilayah yakni Kabupaten Lampung Selatan dan Kabupaten Pesawaran. Dengan 10 Koramil, 7 di Kabupaten Lampung Selatan dan 3 di Pesawaran, "Saya membawahi dua kabupaten yang terdiri dari 10 Koramil," ujarnya.
Kapolres Lampung Selatan AKBP Zaky Alkazar Nasution, SH, S.IK, MH, mengatakan, pihaknya saat ini disamping fokus menangani persiapan pemilu serentak kepala daerah, juga memiliki program silaturahmi Kamtibmas.
Program tersebut adalah sebuah langkah di mana personel polres kunjungan ke tempat tokoh-tokoh masyarakat dan sebaliknya.
"Kami juga ada prgoran silaturahmi Kamtibmas, sebuah langkah merangkul tokoh-tokoh yang ada di Lampung Selatan dan sekaligus langkah menyerap berbagai persoalan yang terjadi di wilayah kerja kami," ujarnya. (*)
Video KUPAS TV : POLWAN JUGA SUDAH BANYAK YANG JADI JENDERAL, PELUANGNYA SAMA ASAL MAU BELAJAR, PART 2
Berita Lainnya
-
Bupati Egi Apresiasi Petani Sragi, Ubah Lahan Tak Produktif Jadi Sentra Padi Biosalin
Jumat, 07 November 2025 -
Jelang Libur Akhir Tahun, Korlantas Polri Cek Kesiapan Transportasi di Lampung Selatan
Jumat, 07 November 2025 -
Modus Pinjam Motor, Pria di Lampung Selatan Gelapkan Vario Milik Teman
Jumat, 07 November 2025 -
Kecelakaan Maut di Katibung Lampung Selatan, Satu Tewas Tiga Luka-luka
Jumat, 07 November 2025









