Tiga Pasien Covid-19 Asal Tubaba Dinyatakan Sembuh
Kupastuntas.co, Tulang Bawang Barat - Sebanyak 3 dari 5 pasien yang dinyatakan positif covid-19 di Kabupaten Tulang Bawang Barat (tubaba) dinyatakan sembuh.
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten tubaba, Majril mengatakan, hal itu berdasarkan hasil swab test Labkesda Provinsi Lampung.
“ke-3 pasien yang dinyatakan sembuh setelah dikeluarkan hasil swab pada tanggal 26 Agustus 2020 tersebut yaitu Tn.ES P-06 (49), Tn. DS P-07 (42) Th dan An.RP P-10 (13) dan untuk 2 orang pasien lainnya masih dalam perawatan tim Medis RSUD Tubaba,” terangnya Majril pada (27/8/2020).
"jadi untuk ketiga pasien yang dinyatakan telah sembuh akan kita arahkan untuk melakukan isolasi mandiri dirumah mereka selama 14 hari, untuk kedua pasien yang masih dinyatakan positif Covid-19 akan kita lakukan uji Swab lagi," pungkasnya. (*)
Berita Lainnya
-
Sukses Hibur Ribuan Warga Tubaba, Andika Kangen Band Ajak Pilih Ardjuno di Pilgub Lampung 2024
Selasa, 12 November 2024 -
Arinal Djunaidi akan Bangun Infrastruktur dan Perjuangkan Harga Hasil Pertanian di Tubaba
Selasa, 12 November 2024 -
Kinerja Arinal Sudah Terbukti, Tokoh Masyarakat Tubaba Siap Menangkan Ardjuno di Pilgub Lampung 2024
Selasa, 12 November 2024 -
Pesta Rakyat Ardjuno, Lautan Massa Penuhi Lapangan Pulung Kencana Tubaba
Selasa, 12 November 2024