Golkar Yakin Rycko Dapat Rekom

Sekretaris DPD 1 Partai Golkar Provinsi Lampung, Ismet Roni. Foto: Doc/Kupastuntas.co
Kupastuntas.co, Bandar Lampung - DPD 1 Partai Golongan Karya (Golkar) Provinsi Lampung meyakini bahwa Rycko Menoza akan mendapatkan Rekomendasi dari DPP partai Golkar, serta akan mendapatkan partai Koalisi.
Partai Golkar merupakan satu-satunya partai yang secara penuh memberikan dukungan kepada Rycko Menoza dalam politik di Bandar Lampung.
Baca juga : Pemkot Bandar Lampung Harus Realisasikan Anggaran Pilkada 100 Persen Pada 15 Agustus
Sekretaris DPD 1 Partai Golkar Provinsi Lampung, Ismet Roni mengatakan, pihaknya sudah mengusulkan Rycko sebagai Calon Wali Kota dari partai Golkar. Hingga saat ini Rycko sedang mencari partai koalisi dan wakil. Dan Menurut beliau (Rycko) saat ini dirinya sedang komunikasi dengan PKS, Gerindra dan PPP.
"Insyaallah Rycko maju dari partai Golkar dan optimis mendapatkan koalisi dan menang di Pemilihan Walikota Bandar Lampung," tandasnya. (*)
Berita Lainnya
-
Universitas Teknokrat Indonesia dan Hotel Radisson Sepakat Kembangkan SDM Perhotelan
Sabtu, 05 Juli 2025 -
Dosen Universitas Teknokrat Indonesia Jafar Fakhrurozi Raih Gelar Doktor Bidang Sastra di Universitas Padjadjaran
Jumat, 04 Juli 2025 -
52 Paket Proyek APBD Murni Sudah Berjalan, Taufiqullah: Ada yang Tahap PHO
Jumat, 04 Juli 2025 -
UIN Raden Intan Jadi Tuan Rumah POMPROV 2025 untuk Cabor Panjat Tebing dan Bulu Tangkis
Jumat, 04 Juli 2025