Ribuan Vaksin Corona Asal China Tiba di Indonesia, Seberapa Ampuh Membunuh Virus?
Selasa, 21 Juli 2020 - 16.27 WIB
39
Bandar Lampung -Vaksin Corona yang dikembangkan perusahaan farmasi China, Sinovac,
telah tiba di Indonesia. Rencananya vaksin tersebut akan digunakan
untuk uji klinis sebelum bakal diproduksi untuk mengakhiri pandemi virus Corona.(*)
Sebanyak sampel 2.400
calon vaksin Covid-19 dari Sinovac Biotech Ltd, China, tiba di
Indonesia. Bakal vaksin itu akan diuji klinis di laboratorium milik PT
Bio Farma (Persero) dan fasilitas penelitian lain di dalam negeri.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tentang Calon Vaksin Corona dari China yang Dikirim ke Indonesia", https://money.kompas.com/read/2020/07/21/080210126/tentang-calon-vaksin-corona-dari-china-yang-dikirim-ke-indonesia?page=all.
Penulis : Muhammad Idris
Editor : Muhammad Idris
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tentang Calon Vaksin Corona dari China yang Dikirim ke Indonesia", https://money.kompas.com/read/2020/07/21/080210126/tentang-calon-vaksin-corona-dari-china-yang-dikirim-ke-indonesia?page=all.
Penulis : Muhammad Idris
Editor : Muhammad Idris
Kupas TV Lainnya
-
Video KUPAS TV : DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Penyampaian Pidato Sambutan Walikota Metro Masa Jabatan 2025-2030
Selasa, 11 Maret 2025 -
KUPAS TV : Komplotan Garong Sumsel Jarah Rumah di Bandar Lampung
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Gudang BBM Diduga Ilegal Meledak, 3 Mobil Hangus
Sabtu, 21 September 2024 -
KUPAS TV : Terpidana Alay Bayar Denda Rp500 Juta Perkara Korupsi APBD Lamtim
Jumat, 20 September 2024