Dinas Pendidikan Akan Lakukan Kroscek Terhadap SMP Satap 2 Gunung Terang
Tulang Bawang Barat - Terkait rusaknya bangunan SMP Satap 2 Gunung Terang, Kecamatan Gunung Terang, Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba), Kabid Bidang Pendidikan Dasar (Disdak) akan melakukan Kroscek ke SMP tersebut.
Jumadi Kepala Bidang (Kabid) Bidang Pendidikan Dasar (Disdak) mengatakan, terkait rusaknya bangunan sekolah tersebut kita akan melakukan kroscek ke sekolahan tersebut, ucap Jumadi saat di temui diruang kerjanya, Rabu (26/02).
Jumadi menambahkan, pihaknya secepatnya akan melakukan kroscek ke SMP Satap 2 Gunung Terang dan akan melihat seberapa berat bangun yang rusak tersebut.
Jumadi juga menjelaskan, Pembangunan tersebut dikerjakan oleh sekolah (Sewakelola) dan bukan rekanan yang mengerjakannya. "Atas rusaknya bagunan tersebut kami tidak tau bangunan itu harus diperbaiki," Jelasnya.
Diberitakan sebelumnya bangunan yang baru berumur dua bulan tersebut sudah hancur lebur, dan dalam pembangun tersebut yang menggunakan Dana Alokasi Khusus (DAK) yang menelan dana hampir Rp1 miliar. (*)
Berita Lainnya
-
Arinal Djunaidi - Sutono Unggul di TPS Umar Ahmad
Rabu, 27 November 2024 -
Pilgub Lampung 2024, Arinal Djunaidi-Sutono Unggul di TPS 03 Desa Karta Tubaba
Rabu, 27 November 2024 -
Sukses Hibur Ribuan Warga Tubaba, Andika Kangen Band Ajak Pilih Ardjuno di Pilgub Lampung 2024
Selasa, 12 November 2024 -
Arinal Djunaidi akan Bangun Infrastruktur dan Perjuangkan Harga Hasil Pertanian di Tubaba
Selasa, 12 November 2024