Soal Pembangunan Jembatan Panggung Rejo, Dewan Minta Dinas PUPR Awasi Pengerjaan Proyek

Ilustrasi
Pringsewu-Terkait rencana pembangunan jembatan Mataram - Panggung Rejo,
anggota DPRD Pringsewu Anton Subagio berharap pihak konsultan dan Dinas PUPR
agar benar-benar mengawasi pekerjaan jembatan tersebut agar sesuai dengan
perencanaan.
"Hal ini, mengingat anggaran sampai 11 miliar," kata Anton, Senin
(3/2/2020).
Diketaui, pembangunan tahap II jembatan penghubung antara Pekon Panggung Rejo, Kecamatan Sukoharjo dengan Pekon Mataram, Kecamatan Gadingrejo akan dilaksanakan tahun 2020 ini.
Kabid Bina Marga Dinas PUPR Pringsewu Ikromi Fahmi mengatakan, untuk pembangunan tahap II jembatan tersebut Pemkab telah menganggarkan sebesar Rp11 miliar. (*)
Berita Lainnya
-
Dilaporkan ke Propam Polri, Kapolres Pringsewu Banjir Dukungan dari Berbagai Pihak
Senin, 17 Maret 2025 -
Maling Modus Pecah Kaca Mobil Beraksi di Pringsewu, Uang Rp 246 Juta Lenyap
Rabu, 12 Maret 2025 -
Safari Ramadan Gubermur Lampung di Pringsewu Diwarnai Ground Breaking Jalan Rusak
Rabu, 12 Maret 2025 -
Bupati Pringsewu Lantik Andi Purwanto Sebagai Pj Sekretaris Daerah
Senin, 10 Maret 2025