631 Pelajar SMP di Lamsel Bakal Terima Beasiswa

Plt Kepala Dinas Pendidikan Lampung Selatan, Thomas Amirico. Foto: Ist
Lampung Selatan-Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan melalui Dinas Pendidikan akan melaksanakan program fasilitas beasiswa kepada ratusan pelajar tingkat SMP di kabupaten setempat.
Hal itu disampaikan oleh Plt Kepala Dinas Pendidikan Lampung Selatan Thomas Amirico saat dihubungi melalui sambungan telepon, Senin (3/2/2020).
Ia menyatakan, jumlah pelajar yang akan mendapatkan program fasilitas beasiswa untuk tahun 2020 sebanyak 631 orang.
"Iya, ini program beasiswa untuk siswa SMP tahun 2020. Dan saat ini payung hukum untuk program beasiswa ini dalam perda (peraturan daerah) sudah disahkan oleh DPRD," kata Thomas.
Ia menjelaskan, untuk besaran nilai beasiswa untuk 631 pelajar masing-masing mendapatkan Rp1.500.000/siswa/tahun. "Total anggaran yang kita usulkan untuk program ini Rp950.834.600," jelasnya. (*)
Berita Lainnya
-
Jelang Arus Mudik, Polisi Larang Truk Parkir di Bahu Jalan Menuju Pelabuhan Bakauheni
Kamis, 13 Maret 2025 -
Emak-emak Padati Pasar Murah di Sragi Lampung Selatan
Rabu, 12 Maret 2025 -
Pria Diduga Hamili Santriwati Pembuang Bayi di Lamsel Dilaporkan ke Polisi
Selasa, 11 Maret 2025 -
Tangkal Antrean Arus Mudik, Polres Lamsel Fungsikan Lapangan Expo Jadi Pos Pelayanan
Selasa, 11 Maret 2025
Hal itu disampaikan oleh Plt Kepala Dinas Pendidikan Lampung Selatan Thomas Amirico saat dihubungi melalui sambungan telepon, Senin (3/2/2020).
Ia menyatakan, jumlah pelajar yang akan mendapatkan program fasilitas beasiswa untuk tahun 2020 sebanyak 631 orang.
"Iya, ini program beasiswa untuk siswa SMP tahun 2020. Dan saat ini payung hukum untuk program beasiswa ini dalam perda (peraturan daerah) sudah disahkan oleh DPRD," kata Thomas.
Ia menjelaskan, untuk besaran nilai beasiswa untuk 631 pelajar masing-masing mendapatkan Rp1.500.000/siswa/tahun. "Total anggaran yang kita usulkan untuk program ini Rp950.834.600," jelasnya. (*)
- Penulis :
- Editor :
Berita Lainnya
-
Kamis, 13 Maret 2025
Jelang Arus Mudik, Polisi Larang Truk Parkir di Bahu Jalan Menuju Pelabuhan Bakauheni
-
Rabu, 12 Maret 2025
Emak-emak Padati Pasar Murah di Sragi Lampung Selatan
-
Selasa, 11 Maret 2025
Pria Diduga Hamili Santriwati Pembuang Bayi di Lamsel Dilaporkan ke Polisi
-
Selasa, 11 Maret 2025
Tangkal Antrean Arus Mudik, Polres Lamsel Fungsikan Lapangan Expo Jadi Pos Pelayanan