Babak Pertama, Singo Edan Takluk di Kaki Badak Lampung, Skor 2-0.

Kupastuntas.co Bandar Lampung - Laga Perseru Badak Lampung melawan Arema Malang dalam pertandingan Shopee Liga 1 yang berlangsung di stadion Sumpah Pemuda PKOR Wayhalim Bandar Lampung pada Jumat, (01/11/2019) babak pertama berakhir dengan skor 2-0 keunggulan milik Badak Lampung.
Tim asuhan Coach Milan Petrovic berhasil mencuri point diawal pertandingan setalah gol cepat dari pemain berkepala pelontos Vidal di menit ke 10, dan di susul Haryanto Panto pada menit ke 17 mengubah keunggulan menjadi 2-0.
Skor tersebut tak berubah sampai peluit panjang 45+2 menit di babak pertama dibunyikan.
Diketahui, saat ini posisi Badak Lampung berada di zona Degradasi yakni di urutan ke 17 dari 18 tim yang ikut serta dalam laga ini, Sebelumnya pada pertandingan melawan Persipura, Badak Lampung kalah dengan skor 0-1. (Sule)
Berita Lainnya
-
Gasak Motor Polisi hingga Warga di Bandar Lampung, Dua Pelaku Curanmor Akhirnya Tertangkap
Jumat, 10 Oktober 2025 -
Sidang Evaluasi Rampung, Nasib Dokter Billy Rosan Menanti Keputusan Gubernur
Jumat, 10 Oktober 2025 -
Lantik Puluhan Pejabat, Inspektur Lampung: Ukuran Pejabat Bukan Soal Pintar, Tapi Integritas
Jumat, 10 Oktober 2025 -
Dukung Tabligh Akbar di Kota Baru, Pemprov Lampung Pastikan Tak Ada Dana dari APBD
Jumat, 10 Oktober 2025