Mapolres Lampung Selatan Dilalap Si Jago Merah
Kamis, 02 Mei 2019 - 11.37 WIB
91

Kupastuntas.co, Lampung Selatan - Kantor Kepolisian Resor Lampung Selatan ludes dilalap sijago merah, Kamis (2/5/2019).
Sampai dengan pukul 11.29 WIB, petugas Damkar Lampung Selatan dibantu oleh mobil water cannon berjibaku memadamkan api.
https://youtu.be/mqvtrtn3RZM
Belum ada keterangan resmi atas peristiwa kebakaran itu. Namun, berdasarkan pantauan di lokasi api masih menyala hebat di ruang Kapolres Lampung Selatan dan sejumlah ruangan di bagian depan Mapolres. (Dirsah)
Berita Lainnya
-
Pemprov Lampung Terapkan WFA untuk ASN Pada Tanggal 24 Hingga 27 Maret 2025
Kamis, 13 Maret 2025 -
Hadapi Arus Mudik Lebaran 2025, Pemkot Bandar Lampung Siapkan 9 Posko Keamanan
Kamis, 13 Maret 2025 -
Walikota Eva Dwiana dan Gubernur Lampung Siapkan Berbagai Langkah Lancarkan Arus Mudik 2025
Kamis, 13 Maret 2025 -
Mendagri dan Menhub Tinjau Terminal Bus Tipe A Rajabasa Lampung Jelang Arus Mudik 2025
Kamis, 13 Maret 2025