Awas! Ada Lubang Besar di Jalan Basuki Rahmat
Kamis, 28 Maret 2019 - 10.55 WIB
208
Kupastuntas.co, Bandar Lampung - Warga Teluk Betung Selatan khususnya yang sering melalui jalan Basuki Rahmat Gedong Pakuon, Teluk Betung Selatan, Kota Bandar Lampung agar berhati-hati, pasalnya terdapat lubang yang panjangnya kurang lebih 5 meter dengan kedalaman kurang lebih 5 cm.
Lubang tersebut tepat berada di tengah-tengah jalan yang menanjak dan menikung dari arah Gedong Pakuon menuju kantor DPRD kota Bandar Lampung.
Dari pantauan kupastuntas.co pada Kamis (28/03/2019), selain lubang tersebut terdapat juga beberapa lubang yang cukup lebar yang terdapat di jalur yang sama, meskipun saat ini sudah ditimbun tanah oleh warga sekitar, namun lubang tersebut berada di jalur yang menurun dan menikung. (Sule)
Berita Lainnya
-
Pilkada Tidak Langsung Dinilai Persempit Politik Transaksional
Kamis, 22 Januari 2026 -
Wacana Pilkada Dipilih DPRD, Akademisi: Jabatan Jangan Dipandang Sebagai Komoditas Bisnis
Kamis, 22 Januari 2026 -
DPRD Lampung Desak Penindakan Rokok dan Pakaian Ilegal dari Hulu ke Hilir
Kamis, 22 Januari 2026 -
Sambut Baik Pembangunan Pabrik Rokok HS di Lampung Timur, Syukron Muchtar Ingatkan Pentingnya Perizinan dan Tenaga Kerja Lokal
Kamis, 22 Januari 2026









