Pensiun, Noviar Akmal Gantikan Zubaidi Sebagai Plt Kepala Koperasi UKM Lamsel
Selasa, 04 Desember 2018 - 10.05 WIB
88

Kupastuntas.co, Lampung Selatan – Noviar Akmal ditunjuk menggantikan Zubaidi sebagai Plt Kepala Dinas Koperasi dan UKM Lampung Selatan.
Penunjukan mantan Kepala BP4K itu, lantaran Zubaidi telah memasuki masa pensiun sebagai aparatur sipil negara (ASN) per tanggal 1 Desember 2018.
Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Lampung Selatan Akar Wibowo membenarkan penunjukan Noviar Akmal sebagai Plt Kadis Koperasi dan UKM.
"Benar, beliau menggantikan pak Zubaidi yang terhitung tanggal 1 Desember ini pensiun," ujarnya kepada wartawan, Selasa (4/12/2018). (Dirsah)
Berita Lainnya
-
BRI Regional Office Bandar Lampung Santuni 200 Anak Yatim Piatu di Bulan Ramadan 1446 H
Rabu, 19 Maret 2025 -
Operasi Pasar Murah Tahap III Digelar Serentak di 20 Kecamatan se-Kota Bandar Lampung
Rabu, 19 Maret 2025 -
Pemprov Lampung Maksimalkan Pendidikan Non-Formal untuk Anak Putus Sekolah
Rabu, 19 Maret 2025 -
Yanuar Irawan: Program Sekolah Rakyat Harus Dipertimbangkan Matang
Rabu, 19 Maret 2025