Sekretaris Kota Bandar Lampung Lepas Peserta Kirab Jalayudha Taruna AAL

Kupastuntas.co, Bandarlampung – Peserta Kirab Jalayudha Akademi Angkatan Laut (AAL) Angkatan 64 dilepas oleh Sekretaris Kota (Sekkot) Bandarlampung, Badri Tamam, mewakili Walikota Herman HN, Selasa (6/11/2018) di Lapangan Saburai Bandar Lampung.
Dalam sambutan tertulis Wali Kota yang disampaikan Sekkot Badri Tamam, ia mengungkapkan bahwa hari ini masyarakat Bandar Lampung mendapatkan penghormatan dapat menyaksikan pelepasan kirab Jalayudha yang menjadi kebanggaan Taruna AAL.
Baca Juga: Pil Ekstasi Mewabah Jelang Akhir Tahun, BNNP Lampung Soroti Tempat Hiburan Malam
"Melalui Kirab Jalayudha ini semoga senantiasa memberikan semangat dan motivasi kita semua bagi kejayaan Bangsa yang kita cintai ini," katanya.
Pelepasan peserta Kirab Jalayudha ini dibuka dengan penampilan dan atraksi dari Marching Band Genderang Suling Gita Jala Taruna. (Farhan)
Berita Lainnya
-
Makam Briptu EA Anggota Polres Way Kanan di Ekshumasi
Senin, 17 Maret 2025 -
1.300 Jamaah Haji Lampung Belum Lunasi Bipih Tahap I
Senin, 17 Maret 2025 -
Dalami Kasus OTT di OKU, KPK Akan Panggil Sejumlah Kontraktor Asal Lampung Tengah
Senin, 17 Maret 2025 -
Waspada! Mudik Lebaran Rawan Kejahatan, Kecelakaan Hingga Calo Tiket
Senin, 17 Maret 2025