Massa HMI Bakar Keranda, Simbol Matinya Demokrasi di Indonesia

Kupastuntas.co, Bandar Lampung - Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) cabang Bandar Lampung menggelar aksi unjuk rasa di halaman Kantor DPRD provinsi Lampung sebagai bentuk kritik kepada pemerintahan Jokowi-JK yang dinilai tidak pro terhadap Rakyat, Selasa (18/09/2018).
Dalam aksi tersebut, massa aksi melakukan pembakaran keranda yang bertuliskan demokrasi dan nama presiden Jokowi.
Berita Terkait: Aksi HMI Lampung Ricuh, Mahasiswa Terlibat Saling Dorong dengan Satpol PP
Dalam orasinya, salah satu orator mengucapkan terbakarnya keranda ini adalah simbol matinya demokrasi yang ada di Indonesia.
"Terbakarnya keranda adalah simbol hancurnya demokrasi di Indonesia," lantangnya. (Sule)
Berita Terkait: Datangi Kantor DPRD Lampung, Ini 5 Tuntutan Massa HMI
Berita Lainnya
-
Baru Dilantik, Kapolres Pesawaran Diminta Segera Susun Rencana Pengamanan PSU Pilkada
Sabtu, 19 April 2025 -
Polda Lampung Mutasi Besar-besaran, 4 Pejabat Utama dan 6 Kapolres Diganti
Sabtu, 19 April 2025 -
KAI Divre IV Tanjungkarang Kembali Ajukan Penambahan Rangkaian KA Rajabasa Ditengah Habisnya Tiket Long Weekend
Jumat, 18 April 2025 -
Teknokrat dan UNIS Tangerang Jalin Kerja Sama Tingkatkan Tridharma Perguruan Tinggi
Jumat, 18 April 2025