Saat Penggusuran, Kiai Ini Tetap Bertahan di Dalam Musala
Selasa, 24 Juli 2018 - 10.08 WIB
53

Kupastuntas.co Bandar Lampung – Di tengah penggusuran yang dilakukan Pemkot Bandarlampung, Kiai yang berada di Kampung Pasar Griya bertahan di Musala membaca Al- Quran untuk meminta pertolongan oleh Allah SWT, Kamis (24/07/2018).
Baca Juga: Penggusuran Kampung Griya Tahap 2, Warga Masih Tetap Melawan
Dalam ceramahnya Kiai Usman mengucapkan, memintalah pertolongan dengan Allah, karena tidak ada lagi kekuatan yang besar selain kekuatan Allah.
"Kita mohon bantuan Allah, kita harus yakin bahwa Allah akan membantu kita," ungkapnya. (Sule)
Berita Lainnya
-
Dinsos Lampung Hadirkan Layanan Sosial Lengkap: Rumah Singgah, Alat Bantu Disabilitas, dan Bantuan Ekonomi
Jumat, 11 Juli 2025 -
188 Ribu Anak di Lampung Berpotensi Jadi Penerima Program Sekolah Rakyat
Jumat, 11 Juli 2025 -
Dinsos Lampung Tegaskan Masuk Sekolah Rakyat Gratis Tanpa Pungutan Biaya
Jumat, 11 Juli 2025 -
Aswarodi: Lampung Jadi Salah Satu Lokasi Program Sekolah Rakyat, Dimulai Akhir Juli 2025
Jumat, 11 Juli 2025