Balai Desa Kampung Kota Gajah Lamteng Nyaris Hangus
Kupastuntas.co, Lampung Tengah - Balai Desa Kampung Kota Gajah, Lampung Tengah nyaris hangus terbakar.
Warga Dusun Kampung Baru, Toto mengatakan, diperkirakan kobaran api bersumber dari ruang gudang penumpukan kursi yang diduga korsleting listrik. Kebakaran terjadi Minggu (08/07/2018) sekira pukul 19.00 WIB.
BACA : Surat Pengajuan Blacklist Rekanan Diduga Mandek di Meja Kadis PU
BACA : Perihal Polemik Pengangkatan Plt Pejabat, Komisi I : Bentuk Pansus!
Hasil pantauan Kupastuntas.co, beruntung warga langsung beramai-ramai memadamkan api, sehingga tidak sampai meluas, kebakaran terlihat hanya di ruang aula dan sebagian membakar tumpukan kursi.
BACA : Akhirnya, Tiga Hari Hilang Nelayan Tenggelam di Pesibar Ditemukan
BACA : Hati-Hati, Bekas Galian Selokan Ini Sering Memakan Korban
Setelah mendapat laporan adanya kebakaran dari perangkat kampung, satu armada pemadam kebakaran Pemkab Lampung Tengah langsung datang untuk memdamkan sisa sisa api di plafon. (Towo)
Berita Lainnya
-
Diskusi Bersama Warga Ngapak Lampung Tengah, Sutono Tegaskan Visi Ardjuno Buat Petani Sejahtera
Sabtu, 16 November 2024 -
Konsolidasi di Lampung Tengah, Sutono Minta Kader PDI Perjuangan Bersatu Menangkan Ardjuno dan Ardito – I Komang Koheri
Sabtu, 16 November 2024 -
Bersama Ardjuno, Andika dan Kiki The Potters Getarkan Lapangan Merdeka Kota Gajah Lamteng
Jumat, 15 November 2024 -
Kinerja Arinal Sudah Terbukti, Umar Ahmad Ajak Masyarakat Lampung Tengah Dukung Ardjuno di Pilgub Lampung
Jumat, 15 November 2024