Diskop-UMKM-Perindag Pamerkan Coco Fiber
Senin, 23 April 2018 - 08.11 WIB
56

Kupastuntas.co, Pesisir Barat- Dinas Koperasi, UMKM, Perindustrian dan Perdagangan (Diskop-UMKM-Perindag) Kabupaten Pesisir Barat menggelar pameran dalam rangka memeriahkan HUT ke V Kabupaten Pesisir Barat (Pesibar).
Adapun yang menjadi produk unggulan dari Dinas Kop-UMKM-Perindag di Bumi Para Sai Batin dan para ulama ini adalah kelapa dan turunannya, salah satunya coco fiber (sabut kelapa).
Yang membanggakan, saat ini coco fiber asal kabupaten termuda di Provinsi Lampung ini sudah dipasarkan sampai ke luar negeri.(**)
Berita Lainnya
-
Terkait Pernyataan Kemendagri, Pemkab Pesisir Barat Klaim Sudah Lakukan Lima Langkah Konkret Pengendalian Inflasi
Senin, 30 Juni 2025 -
413 CPNS Pesisir Barat Dilantik, Bupati Pesan ASN Harus Loyal Mengabdi kepada Publik
Rabu, 25 Juni 2025 -
Indonesia Tumbang, Australia dan Jepang Dominasi WSL Krui Pro Pesisir Barat
Rabu, 18 Juni 2025 -
Wabup Pesibar Hadiri Anjau Silau Keluarga Kartadilaga dan Peresmian Masjid Jami' At-Tanwir
Minggu, 15 Juni 2025