Bupati Pesibar Ingatkan Peratin Soal Penggunaan Dana Desa, Ini Penegasannya!
Pesisir Barat - Musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) RKPD tahun 2021, dilaksanakan di kantor Kecamatan Krui Selatan, Selasa(25/2/2020).
Bupati Pesibar Agus Istiqlal yang diwakili oleh Wakil Bupati Erlina, menekankan kepada seluruh kepala desa untuk menggunakan dan memanfaatkan dana desa sebagaimana mestinya.
"Kami mengharapkan kepada OPD dan peratin menerima masukan dari masyarakat dan memperjuangkan yang bertujuan untuk pembangunan kecamatan Krui Selatan ini," ungkapnya
Musrenbang dilaksanakan dalam rangka penyusunan RKPD 2021.
"Untuk semua planning yang masuk dari peratin dan dicantumkan kegunaan beserta biayanya dan harus direkam , dalam rangka 3 hari harus diinput agar masyarakat bisa mengetahui apa yang diusulkan oleh masyarakat," ujarnya . (*)
Berita Lainnya
-
Lambatnya Penanganan Jalan Putus Liwa-Hanakau, DPRD Sentil Pejabat: Kalau Tak Mampu Silakan Mundur
Selasa, 04 November 2025 -
Kampung Siaga Bencana Diresmikan, Pemkab Pesisir Barat Bangun Budaya Tangguh Hadapi Bencana Alam
Kamis, 30 Oktober 2025 -
Bupati Pesisir Barat Lantik 21 Pejabat Baru, Pesan ASN Bekerja dengan Hati
Kamis, 23 Oktober 2025 -
Gedung SDN 113 Krui Pesisir Barat Memprihatinkan, DPRD Desak Pemda Bertindak
Kamis, 23 Oktober 2025









