Keluar Dari Ruang Bupati, Petugas Bawa Beberapa Berkas
Jumat, 27 Juli 2018 - 11.16 WIB
60
Kupastuntas.co, Lampung Selatan - Usai melakukan penggeledahan sekitar 22 menit di ruang kerja bupati Lampung Selatan, petugas yang dikabarkan dari lembaga KPK keluar dengan membawa beberapa berkas yang dibungkus dalam map plastik berwarna kuning.
Tanpa bicara sepatah kata pun petugas tersebut langsung masuk ke dalam mobil toyota avanza warna putih susu Nopol BE 2518 YY.
Berdasarkan pantauan, pengeledahan itu dikawal oleh sejumlah polisi dengan menggunakan senjata lengkap. Dimana petugas masuk sekitar pukul 10.38 WIB dan keluar dari ruang bupati sekitar pukul 10.50 WIB.
Dari pengelihatan Kupastuntas.co, terdapat sebuah gunting yang ikut dibawa dalam kumpulan berkas tersebut. (Dirsah)
Berita Lainnya
-
Truk Box Tabrak Fuso Mogok di Lampung Selatan, Tiga Korban Meninggal
Rabu, 31 Desember 2025 -
Kinerja Tanpa Kompromi: Kantor Imigrasi Kalianda Akhiri 2025 dengan Pengawasan Ketat dan Pelayanan Prima
Rabu, 31 Desember 2025 -
Puncak Arus Nataru di Bakauheni–Merak Terjadi H+3 Natal, 44 Ribu Penumpang Menyeberang
Senin, 29 Desember 2025 -
Selama Libur Nataru, ASDP Bakauheni Operasikan 35 Unit Kapal
Senin, 29 Desember 2025









