Truk Fuso Muatan Batu Bara Terguling di Jalan Lintas Sumatera
Selasa, 20 Februari 2018 - 09.22 WIB
459
Kupastuntas.co, Lampung selatan - Truk fuso bermuatan batu bara dari arah bandar jaya menuju vandar lampung terguling di jalan lintas sumatera, dekat Mapolsek natar, Lampung selatan, Selasa (20/2/2018) sekitar pukul 08.30 Wib.
Akibat kecelakaan tersebut arus lalu lintas dari arah bandar jaya ke arah rajabasa sempat tersendat, begitu juga sebaliknya.
Pantauan di lapangan, sejumlah aparat kepolisian dari Polsek Natar terlihat sibuk mengurai kemacetan karena badan kendaraan truk yang terguling berada di tengah badan jalan.
Hingga berita ini diturunkan belum diketahui penyebab kecelakaan dan apakah ada korban dalam peristiwa tersebut. Pihak kepolisian juga belum berhasil di konfirmasi. (Shl/Nal).
Berita Lainnya
-
Praeses HKBP Distrik XXXII Lampung Lantik Panitia Tahun Transformasi 2026 di HKBP Natar
Selasa, 27 Januari 2026 -
Puntung Rokok Picu Kebakaran di KMP Amarisa, Pelayaran Bakauheni–Merak Sempat Mencekam
Selasa, 27 Januari 2026 -
Peringati HUT ke-79 Megawati Soekarnoputri, DPD PDI-P Lampung Tebar 10 Ribu Bibit Ikan di Lamsel
Jumat, 23 Januari 2026 -
Natal di Balik Jeruji, Harapan Tetap Menyala di Lapas Kalianda
Selasa, 20 Januari 2026









